Pedoman Pemberian MP-ASI WHO Terbaru

WHO baru saja mengeluarkan pedoman baru pemberian MP-ASI anak usia 6-23 bulan pada 2023 lalu. Judul pedomannya adalah ‘WHO Guideline for complementary feeding of infants and young children 6-23 months of age’. Pedoman ini merupakan acuan yang dapat dipakai oleh berbagai negara dalam membuat pedoman MP ASI yang tentunya perlu disesuaikan dengan kondisi di setiap negara.

Media Edukasi Kader Posyandu

Selain memberikan kurikulum dan buku pedoman, Kemenkes RI juga mempublikasikan media edukasi gizi. 

Media edukasi gizi dapat dibagikan dalam bentuk softfile atau dicetak agar mempermudah kader dalam melakukan edukasi pada kelompok sasaran posyandu. Media dapat diakses sesuai dengan judul yang diharapkan pada link dibawah ini.

Dampak Covid