Author Archive

Pengantar Mingguan: 4 Maret 2022

Edukasi Gizi Remaja Via Sosial Media

Angka obesitas pada semua kelompok usia di dunia mengalami peningkatan. Salah satu kelompok umur yang memiliki kenaikan angka obesitas yang sangat pesat adalah anak dan remaja. Dalam empat dekade, jumlah kejadian obesitas meningkat dari 11 juta menjadi 124 juta. Tingginya angka obesitas disebabkan oleh banyak faktor, salah satu yang paling mempengaruhi adalah lingkungan. Faktor lingkungan terdiri dari banyak hal, salah satu yang paling besar pengaruhnya adalah sosial media.

Selengkapnya


Review Jurnal: Tingginya Resiko Kesehatan Seiring Tingginya Konsumsi Makanan Olahan

               Makanan olahan yang saat ini cukup populer di bidang gizi adalah ‘ultra-processed food’. Disebut makanan ultra proses karena melalui proses pengolahan yang cukup panjang. Makanan tersebut diberi bahan tambahan makanan seperti garam, gula, pengawet atau pewarna dalam skala yang besar. Makanan ultra-processed saat ini menjadi sesuatu yang tidak asing lagi di masyarakat semua kalangan.

Selengkapnya


HOME GARDENING : KETAHANAN PANGAN KELUARGA DI SITUASI PANDEMI

Saat ini pandemi di Indonesia sudah mulai memasuki tahun ketiga. Satu bulan terakhir ini jumlah kasus justru mengalami kenaikan yang signifikan. Salah satu kegiatan yang dapat dilakukan untuk menekan efek psikologis akibat pembatasan kegiatan, mayoritas waktu yang hanya di rumah, serta ekonomi yang belum stabil adalah dengan dilakukannya home gardening. Kegiatan home gardening merupakan kegiatan berkebun yang memanfaatkan pekarangan rumah.

Selengkapnya


PLATFORM LAYANAN FOOD DELIVERY DAN RESIKO KEJADIAN OBESITAS

Beberapa tahun terakhir, teknologi semakin memberikan kemudahan dalam berbagai aspek. Salah satunya adalah kemudahan dalam memperoleh makanan dengan adanya platform layanan food delivery di Indonesia, diantaranya gofood, grabfood dan shopeefood. Platform layanan food delivery menggunakan model sistem penjualan business-to-consumer (B2C). Kemudahan ini memberikan perubahan pada kebiasaan makan masyarakat.

Selengkapnya


Review Jurnal : Daging Olahan Berkaitan dengan Peningkatan Resiko Kematian dan Penyakit Kardiovaskular

Jurnal ‘Associations of unprocessed and processed meat intake with mortality and cardiovascular disease in 21 countries [Prospective Urban Rural Epidemiology (PURE) Study]: a prospective cohort study’ merupakan salah satu artikel riset yang populer mulai tahun 2021. Studi tersebut merupakan studi multinasional yang dilakukan di negara berpendapatan rendah, sedang dan tinggi. Hasil studi dipublish di American Journal of Clinical Nutrition.

Selengkapnya


KEJAR TARGET PENURUNAN STUNTING

Topik permasalahan stunting di Indonesia masih hangat untuk dicarikan solusi. Terlebih setelah diangkatnya topik stunting dalam kegiatan hari gizi nasional (HGN) tahun 2022 pada 25 Januari lalu. Sebanyak 1 dari 4 anak di Indonesia mengalami stunting berdasarkan survey Status Gizi Indonesia 2021, selanjutnya 1 dari 10 anak mengalami gizi kurang. Meskipun di sisi lain obesitas juga mulai menjadi isu yang besar di Indonesia.

Selengkapnya


Liputan : Percepatan Penurunan Stunting

Pada hari Rabu lalu (26 Januari 2022) telah terselenggara gelar wicara ahli (expert meeting) dengan topik ‘Percepatan Penurunan Stunting’. Topik ini selaras dengan topik hari gizi nasional yang diperingati pada tanggal 25 Januari lalu, yaitu ‘Cegah Stunting dan Obesitas’. Kegiatan dibuka oleh Dr. dr. Supriyantoro, Sp.P, MARS (Ketua Umum Indo HCF, KREKKI dan IKKESINDO) serta dimoderatori oleh Dr. Minarto, MPS (DPP Persagi) dan Sugeng Eko Irianto, MPS, PhD (KMK-IKKESINDO).

Selengkapnya


Semarak Hari Gizi Nasional 2022

Januari merupakan bulan yang spesial di bidang gizi di Indonesia. Hal ini dikarenakan setiap tanggal 25 Januari diperingati sebagai hari gizi nasional. Tahun ini merupakan hari gizi nasional yang ke-62. Slogan yang digunakan adalah ‘Gizi Seimbang, Keluarga Sehat, Negara Kuat’. Tema yang diambil pada hari gizi nasional tahun ini adalah ‘Aksi Bersama Cegah Stunting dan Obesitas’. Stunting dan obesitas merupakan permasalahan gizi yang masih menjadi PR besar bagi Indonesia.

Selengkapnya


MALNUTRISI DI RUMAH SAKIT

Malnutrisi merupakan kondisi medis yang disebabkan oleh kekurangan nutrisi karena berkurangnya asupan atau kebutuhan nutrisi yang berlebihan. Salah satu tantangan besar bagi pasien yang sedang menjalani rawat inap di rumah sakit adalah malnutrisi rumah sakit (MRS). MRS merupakan malnutrisi yang terjadi pada pasien selama masa perawatan di rumah sakit.

Selengkapnya


Skrining Gizi Lansia

Lanjut usia (lansia) merupakan kelompok yang rentan mengalami permasalahan kesehatan. Kondisi ini disebabkan oleh penurunan kemampuan fisik karena penuaan. Untuk menunjang kesehatan lansia, diperlukan upaya promotif, preventif, kuratif dan rehabilitatif serta pelayanan rujukan. Pelayanan kesehatan lansia meliputi kesehatan jasmani, rohani maupun sosial.

Selengkapnya


Liputan Webinar: Pengembangan Program dan Penyampaian Layanan Gizi Pra-Konsepsi

Pagi hari ini (28/12/21) telah terselenggara webinar dengan tema ‘Pengembangan Program dan Penyampaian Layanan Gizi Pra-Konsepsi‘. Webinar diselenggarakan oleh Departemen Biostatistik, Epidemiologi, dan Kesehatan Populasi FK-KMK UGM. Kegiatan ini dilaksanakan secara daring dengan mengundang empat pembicara dari beberapa bidang terkait sehingga dapat mengupas program layanan gizi pra-konsepsi dengan detail. Beberapa pembicara tersebut adalah Dr.rer.nat.dr. B. J. Istiti Kandarina (Dosen Departemen BEPH FKKMK UGM), dr. Esti Kurniasih (Kabid Kesehatan Masyarakat Dinas Kesehatan Kabupaten Sleman), H. Jaenudin, S.Ag, M.SI (Seksi Bimbingan Masyarakat Kementrian Agama Kabupaten Sleman), dan Vonny Persulessy, SKM, MPH (Puskesmas Twano Entrop, Dinas Kesehatan Kota Jayapura, DPC Persagi Kota Jayapura). Kegiatan dimoderatori oleh Digna Purwaningrum, S.Gz., MPH, PhD (Dosen FKKMK UGM).

Selengkapnya


Waspada Obesitas pada Anak

Selain angka obesitas pada dewasa yang terus mengalami peningkatan yang signifikan, obesitas pada anak juga mengalami peningkatan yang memprihatinkan. 41 juta anak dibawah 5 tahun mengalami kelebihan berat badan dan obesitas.

Selengkapnya

Edukasi Gizi Remaja Via Sosial Media

Angka obesitas pada semua kelompok usia di dunia mengalami peningkatan. Salah satu kelompok umur yang memiliki kenaikan angka obesitas yang sangat pesat adalah anak dan remaja. Dalam empat dekade, jumlah kejadian obesitas meningkat dari 11 juta menjadi 124 juta. Tingginya angka obesitas disebabkan oleh banyak faktor, salah satu yang paling mempengaruhi adalah lingkungan. Faktor lingkungan terdiri dari banyak hal, salah satu yang paling besar pengaruhnya adalah sosial media. Sosial media memiliki dampak yang besar bagi kehidupan semua kalangan usia, terutama remaja. Remaja menghabiskan banyak waktunya untuk membuka sosial media. Bahkan durasi penggunaan televisi di kalangan remaja mengalami penurunan. Dengan adanya fenomena lingkungan ini, beberapa kalangan tergerak untuk meneliti kebiasaan makan remaja akibat sosial media. Penelitian yang dilakukan pada tahun 2021 di Flanders, Belgia menunjukkan bahwa sosial media memberikan pengaruh terhadap perilaku makan remaja. Perilaku makan remaja di sosial media dipengaruhi oleh iklan, influencer, dan peer group yang membagikan postingannya.

Review Jurnal: Tingginya Resiko Kesehatan Seiring Tingginya Konsumsi Makanan Olahan

               Makanan olahan yang saat ini cukup populer di bidang gizi adalah ‘ultra-processed food’. Disebut makanan ultra proses karena melalui proses pengolahan yang cukup panjang. Makanan tersebut diberi bahan tambahan makanan seperti garam, gula, pengawet atau pewarna dalam skala yang besar. Makanan ultra-processed saat ini menjadi sesuatu yang tidak asing lagi di masyarakat semua kalangan. Dari segi kesehatan, makanan ini menjadi sebuah ancaman karena berbagai studi telah membuktikan bahwa makanan ultra-processed merupakan penyumbang utama penyakit kronik. Banyak penelitian kohort dengan jumlah responden yang besar juga membuktikan bahwa makanan ultra-processed berkaitan dengan kejadian obesitas, penyakit jantung dan metabolik, serta kejadian kanker. Beberapa studi nasional juga menunjukkan bahwa konsumsi makanan ultra-processed menunjukkan kualitas kesehatan yang buruk. Beberapa makanan yang termasuk ultra-processed antara lain sup instan, sup kaleng, daging/ikan olahan kemasan, saus siap saji, kentang siap pakai, kentang goreng kemasan, puding siap makan, makanan ringan manis dan gurih, granola bar, minuman berpemanis, soda, minuman buah siap saji, teh/kopi kemasan siap minum, yoghurt kemasan siap saji, kue kering dan roti yang diproduksi industri, sereal sarapan manis, makanan kemasan siap makan, dll. 

Pengantar Mingguan: 21 Februari 2022

Review Jurnal: Tingginya Resiko Kesehatan Seiring Tingginya Konsumsi Makanan Olahan

               Makanan olahan yang saat ini cukup populer di bidang gizi adalah ‘ultra-processed food’. Disebut makanan ultra proses karena melalui proses pengolahan yang cukup panjang. Makanan tersebut diberi bahan tambahan makanan seperti garam, gula, pengawet atau pewarna dalam skala yang besar. Makanan ultra-processed saat ini menjadi sesuatu yang tidak asing lagi di masyarakat semua kalangan.

Selengkapnya


HOME GARDENING : KETAHANAN PANGAN KELUARGA DI SITUASI PANDEMI

Saat ini pandemi di Indonesia sudah mulai memasuki tahun ketiga. Satu bulan terakhir ini jumlah kasus justru mengalami kenaikan yang signifikan. Salah satu kegiatan yang dapat dilakukan untuk menekan efek psikologis akibat pembatasan kegiatan, mayoritas waktu yang hanya di rumah, serta ekonomi yang belum stabil adalah dengan dilakukannya home gardening. Kegiatan home gardening merupakan kegiatan berkebun yang memanfaatkan pekarangan rumah.

Selengkapnya


PLATFORM LAYANAN FOOD DELIVERY DAN RESIKO KEJADIAN OBESITAS

Beberapa tahun terakhir, teknologi semakin memberikan kemudahan dalam berbagai aspek. Salah satunya adalah kemudahan dalam memperoleh makanan dengan adanya platform layanan food delivery di Indonesia, diantaranya gofood, grabfood dan shopeefood. Platform layanan food delivery menggunakan model sistem penjualan business-to-consumer (B2C). Kemudahan ini memberikan perubahan pada kebiasaan makan masyarakat.

Selengkapnya


Review Jurnal : Daging Olahan Berkaitan dengan Peningkatan Resiko Kematian dan Penyakit Kardiovaskular

Jurnal ‘Associations of unprocessed and processed meat intake with mortality and cardiovascular disease in 21 countries [Prospective Urban Rural Epidemiology (PURE) Study]: a prospective cohort study’ merupakan salah satu artikel riset yang populer mulai tahun 2021. Studi tersebut merupakan studi multinasional yang dilakukan di negara berpendapatan rendah, sedang dan tinggi. Hasil studi dipublish di American Journal of Clinical Nutrition.

Selengkapnya


KEJAR TARGET PENURUNAN STUNTING

Topik permasalahan stunting di Indonesia masih hangat untuk dicarikan solusi. Terlebih setelah diangkatnya topik stunting dalam kegiatan hari gizi nasional (HGN) tahun 2022 pada 25 Januari lalu. Sebanyak 1 dari 4 anak di Indonesia mengalami stunting berdasarkan survey Status Gizi Indonesia 2021, selanjutnya 1 dari 10 anak mengalami gizi kurang. Meskipun di sisi lain obesitas juga mulai menjadi isu yang besar di Indonesia.

Selengkapnya


Liputan : Percepatan Penurunan Stunting

Pada hari Rabu lalu (26 Januari 2022) telah terselenggara gelar wicara ahli (expert meeting) dengan topik ‘Percepatan Penurunan Stunting’. Topik ini selaras dengan topik hari gizi nasional yang diperingati pada tanggal 25 Januari lalu, yaitu ‘Cegah Stunting dan Obesitas’. Kegiatan dibuka oleh Dr. dr. Supriyantoro, Sp.P, MARS (Ketua Umum Indo HCF, KREKKI dan IKKESINDO) serta dimoderatori oleh Dr. Minarto, MPS (DPP Persagi) dan Sugeng Eko Irianto, MPS, PhD (KMK-IKKESINDO).

Selengkapnya


Semarak Hari Gizi Nasional 2022

Januari merupakan bulan yang spesial di bidang gizi di Indonesia. Hal ini dikarenakan setiap tanggal 25 Januari diperingati sebagai hari gizi nasional. Tahun ini merupakan hari gizi nasional yang ke-62. Slogan yang digunakan adalah ‘Gizi Seimbang, Keluarga Sehat, Negara Kuat’. Tema yang diambil pada hari gizi nasional tahun ini adalah ‘Aksi Bersama Cegah Stunting dan Obesitas’. Stunting dan obesitas merupakan permasalahan gizi yang masih menjadi PR besar bagi Indonesia.

Selengkapnya


MALNUTRISI DI RUMAH SAKIT

Malnutrisi merupakan kondisi medis yang disebabkan oleh kekurangan nutrisi karena berkurangnya asupan atau kebutuhan nutrisi yang berlebihan. Salah satu tantangan besar bagi pasien yang sedang menjalani rawat inap di rumah sakit adalah malnutrisi rumah sakit (MRS). MRS merupakan malnutrisi yang terjadi pada pasien selama masa perawatan di rumah sakit.

Selengkapnya


Skrining Gizi Lansia

Lanjut usia (lansia) merupakan kelompok yang rentan mengalami permasalahan kesehatan. Kondisi ini disebabkan oleh penurunan kemampuan fisik karena penuaan. Untuk menunjang kesehatan lansia, diperlukan upaya promotif, preventif, kuratif dan rehabilitatif serta pelayanan rujukan. Pelayanan kesehatan lansia meliputi kesehatan jasmani, rohani maupun sosial.

Selengkapnya


Liputan Webinar: Pengembangan Program dan Penyampaian Layanan Gizi Pra-Konsepsi

Pagi hari ini (28/12/21) telah terselenggara webinar dengan tema ‘Pengembangan Program dan Penyampaian Layanan Gizi Pra-Konsepsi‘. Webinar diselenggarakan oleh Departemen Biostatistik, Epidemiologi, dan Kesehatan Populasi FK-KMK UGM. Kegiatan ini dilaksanakan secara daring dengan mengundang empat pembicara dari beberapa bidang terkait sehingga dapat mengupas program layanan gizi pra-konsepsi dengan detail. Beberapa pembicara tersebut adalah Dr.rer.nat.dr. B. J. Istiti Kandarina (Dosen Departemen BEPH FKKMK UGM), dr. Esti Kurniasih (Kabid Kesehatan Masyarakat Dinas Kesehatan Kabupaten Sleman), H. Jaenudin, S.Ag, M.SI (Seksi Bimbingan Masyarakat Kementrian Agama Kabupaten Sleman), dan Vonny Persulessy, SKM, MPH (Puskesmas Twano Entrop, Dinas Kesehatan Kota Jayapura, DPC Persagi Kota Jayapura). Kegiatan dimoderatori oleh Digna Purwaningrum, S.Gz., MPH, PhD (Dosen FKKMK UGM).

Selengkapnya


Waspada Obesitas pada Anak

Selain angka obesitas pada dewasa yang terus mengalami peningkatan yang signifikan, obesitas pada anak juga mengalami peningkatan yang memprihatinkan. 41 juta anak dibawah 5 tahun mengalami kelebihan berat badan dan obesitas.

Selengkapnya


Ironi Obesitas di Indonesia

Semakin hari, kemudahan terhadap akses makanan di Indonesia mengalami peningkatan. Berbagai upaya dilakukan para penjual dengan penawaran menarik diiringi dengan berbagai kemudahan memperoleh makanan bercita rasa tinggi. Namun, hampir semua makanan yang tersedia tersebut adalah makanan tinggi kalori, tinggi lemak, dan tinggi gula.

Selengkapnya

HOME GARDENING : KETAHANAN PANGAN KELUARGA DI SITUASI PANDEMI

Saat ini pandemi di Indonesia sudah mulai memasuki tahun ketiga. Satu bulan terakhir ini jumlah kasus justru mengalami kenaikan yang signifikan. Salah satu kegiatan yang dapat dilakukan untuk menekan efek psikologis akibat pembatasan kegiatan, mayoritas waktu yang hanya di rumah, serta ekonomi yang belum stabil adalah dengan dilakukannya home gardening. Kegiatan home gardening merupakan kegiatan berkebun yang memanfaatkan pekarangan rumah.

Pengantar Mingguan: 12 Februari 2022

PLATFORM LAYANAN FOOD DELIVERY DAN RESIKO KEJADIAN OBESITAS

Beberapa tahun terakhir, teknologi semakin memberikan kemudahan dalam berbagai aspek. Salah satunya adalah kemudahan dalam memperoleh makanan dengan adanya platform layanan food delivery di Indonesia, diantaranya gofood, grabfood dan shopeefood. Platform layanan food delivery menggunakan model sistem penjualan business-to-consumer (B2C). Kemudahan ini memberikan perubahan pada kebiasaan makan masyarakat.

Selengkapnya


Review Jurnal : Daging Olahan Berkaitan dengan Peningkatan Resiko Kematian dan Penyakit Kardiovaskular

Jurnal ‘Associations of unprocessed and processed meat intake with mortality and cardiovascular disease in 21 countries [Prospective Urban Rural Epidemiology (PURE) Study]: a prospective cohort study’ merupakan salah satu artikel riset yang populer mulai tahun 2021. Studi tersebut merupakan studi multinasional yang dilakukan di negara berpendapatan rendah, sedang dan tinggi. Hasil studi dipublish di American Journal of Clinical Nutrition.

Selengkapnya


KEJAR TARGET PENURUNAN STUNTING

Topik permasalahan stunting di Indonesia masih hangat untuk dicarikan solusi. Terlebih setelah diangkatnya topik stunting dalam kegiatan hari gizi nasional (HGN) tahun 2022 pada 25 Januari lalu. Sebanyak 1 dari 4 anak di Indonesia mengalami stunting berdasarkan survey Status Gizi Indonesia 2021, selanjutnya 1 dari 10 anak mengalami gizi kurang. Meskipun di sisi lain obesitas juga mulai menjadi isu yang besar di Indonesia.

Selengkapnya


Liputan : Percepatan Penurunan Stunting

Pada hari Rabu lalu (26 Januari 2022) telah terselenggara gelar wicara ahli (expert meeting) dengan topik ‘Percepatan Penurunan Stunting’. Topik ini selaras dengan topik hari gizi nasional yang diperingati pada tanggal 25 Januari lalu, yaitu ‘Cegah Stunting dan Obesitas’. Kegiatan dibuka oleh Dr. dr. Supriyantoro, Sp.P, MARS (Ketua Umum Indo HCF, KREKKI dan IKKESINDO) serta dimoderatori oleh Dr. Minarto, MPS (DPP Persagi) dan Sugeng Eko Irianto, MPS, PhD (KMK-IKKESINDO).

Selengkapnya


Semarak Hari Gizi Nasional 2022

Januari merupakan bulan yang spesial di bidang gizi di Indonesia. Hal ini dikarenakan setiap tanggal 25 Januari diperingati sebagai hari gizi nasional. Tahun ini merupakan hari gizi nasional yang ke-62. Slogan yang digunakan adalah ‘Gizi Seimbang, Keluarga Sehat, Negara Kuat’. Tema yang diambil pada hari gizi nasional tahun ini adalah ‘Aksi Bersama Cegah Stunting dan Obesitas’. Stunting dan obesitas merupakan permasalahan gizi yang masih menjadi PR besar bagi Indonesia.

Selengkapnya


MALNUTRISI DI RUMAH SAKIT

Malnutrisi merupakan kondisi medis yang disebabkan oleh kekurangan nutrisi karena berkurangnya asupan atau kebutuhan nutrisi yang berlebihan. Salah satu tantangan besar bagi pasien yang sedang menjalani rawat inap di rumah sakit adalah malnutrisi rumah sakit (MRS). MRS merupakan malnutrisi yang terjadi pada pasien selama masa perawatan di rumah sakit.

Selengkapnya


Skrining Gizi Lansia

Lanjut usia (lansia) merupakan kelompok yang rentan mengalami permasalahan kesehatan. Kondisi ini disebabkan oleh penurunan kemampuan fisik karena penuaan. Untuk menunjang kesehatan lansia, diperlukan upaya promotif, preventif, kuratif dan rehabilitatif serta pelayanan rujukan. Pelayanan kesehatan lansia meliputi kesehatan jasmani, rohani maupun sosial.

Selengkapnya


Liputan Webinar: Pengembangan Program dan Penyampaian Layanan Gizi Pra-Konsepsi

Pagi hari ini (28/12/21) telah terselenggara webinar dengan tema ‘Pengembangan Program dan Penyampaian Layanan Gizi Pra-Konsepsi‘. Webinar diselenggarakan oleh Departemen Biostatistik, Epidemiologi, dan Kesehatan Populasi FK-KMK UGM. Kegiatan ini dilaksanakan secara daring dengan mengundang empat pembicara dari beberapa bidang terkait sehingga dapat mengupas program layanan gizi pra-konsepsi dengan detail. Beberapa pembicara tersebut adalah Dr.rer.nat.dr. B. J. Istiti Kandarina (Dosen Departemen BEPH FKKMK UGM), dr. Esti Kurniasih (Kabid Kesehatan Masyarakat Dinas Kesehatan Kabupaten Sleman), H. Jaenudin, S.Ag, M.SI (Seksi Bimbingan Masyarakat Kementrian Agama Kabupaten Sleman), dan Vonny Persulessy, SKM, MPH (Puskesmas Twano Entrop, Dinas Kesehatan Kota Jayapura, DPC Persagi Kota Jayapura). Kegiatan dimoderatori oleh Digna Purwaningrum, S.Gz., MPH, PhD (Dosen FKKMK UGM).

Selengkapnya


Waspada Obesitas pada Anak

Selain angka obesitas pada dewasa yang terus mengalami peningkatan yang signifikan, obesitas pada anak juga mengalami peningkatan yang memprihatinkan. 41 juta anak dibawah 5 tahun mengalami kelebihan berat badan dan obesitas.

Selengkapnya


Ironi Obesitas di Indonesia

Semakin hari, kemudahan terhadap akses makanan di Indonesia mengalami peningkatan. Berbagai upaya dilakukan para penjual dengan penawaran menarik diiringi dengan berbagai kemudahan memperoleh makanan bercita rasa tinggi. Namun, hampir semua makanan yang tersedia tersebut adalah makanan tinggi kalori, tinggi lemak, dan tinggi gula.

Selengkapnya


Kontrol Berat Badan Ibu Hamil Turunkan Risiko Persalinan

Peningkatan berat badan pada ibu hamil menjadi perhatian yang sangat penting pada masa bayi dalam kandungan. Berat badan ibu merupakan salah satu indikator yang paling mudah untuk memantau kesehatan ibu hamil dan bayi. Peningkatan berat badan yang kurang maupun berlebih merupakan indikator yang perlu diwaspadai.

Selengkapnya

PLATFORM LAYANAN FOOD DELIVERY DAN RESIKO KEJADIAN OBESITAS

Beberapa tahun terakhir, teknologi semakin memberikan kemudahan dalam berbagai aspek. Salah satunya adalah kemudahan dalam memperoleh makanan dengan adanya platform layanan food delivery di Indonesia, diantaranya gofood, grabfood dan shopeefood. Platform layanan food delivery menggunakan model sistem penjualan business-to-consumer (B2C). Kemudahan ini memberikan perubahan pada kebiasaan makan masyarakat. Sebelum adanya platform layanan ini, membeli makanan di luar membutuhkan banyak tenaga dan waktu. Setelah adanya platform layanan ini, banyak kemudahan dan kenyamanan yang diperoleh para penggunanya, diantaranya adalah opsi makanan yang lebih banyak, metode praktis, banyak promo, hemat waktu, hemat tenaga dan dapat membantu memesankan orang lain. Terlebih di situasi pandemi, pembatasan mobilitas membuat mayarakat lebih banyak menghabiskan waktu di rumah memicu orang untuk membeli makanan menggunakan platform layanan food delivery.

Review Jurnal : Daging Olahan Berkaitan dengan Peningkatan Resiko Kematian dan Penyakit Kardiovaskular

Jurnal ‘Associations of unprocessed and processed meat intake with mortality and cardiovascular disease in 21 countries [Prospective Urban Rural Epidemiology (PURE) Study]: a prospective cohort study’ merupakan salah satu artikel riset yang populer mulai tahun 2021. Studi tersebut merupakan studi multinasional yang dilakukan di negara berpendapatan rendah, sedang dan tinggi. Hasil studi dipublish di American Journal of Clinical Nutrition. Penelitian ini menggunakan data dari Prospective Urban Rural Epidemiological (PURE). Studi PURE menggunakan data kebiasaan makan dan luaran kesehatan dari lebih dari 164.000 responden yang berasal dari 21 negara. Studi ini melibatkan lebih banyak populasi berbeda dan budaya makan yang berbeda sehingga dapat menyajikan fakta baru. Pada penelitian ini, asupan makan partisipan dicatat dalam kuesioner food frequency questionnaires (FFQ) yang telah disesuaikan dengan partisipan di setiap negara/regional. Partisipan dikelompokkan menjadi 7 regional yaitu Amerika Utara dan Eropa, Amerika Selatan, Afrika, Timur Tengah, Asia Selatan, Asia Tenggara, dan China. Data lain yang dianalisis antara lain: data demografis, gaya hidup, riwayat kesehatan, pengobatan, kerjadian penyakit kardiovaskular dan informasi kematian (diklasifikasikan berdasar penyebab) selama fase follow up. Follow up dilakukan pada 3,6, dan 9 tahun. Hasil riset mengungkapkan bahwa konsumsi daging olahan beresiko mengalami kematian dan penyakit kardiovaskular yang lebih tinggi. Di sisi lain, konsumsi daging merah dan unggas segar dalam jumlah sedang tidak berkaitan dengan tingginya resiko kematian dan penyakit kardiovaskular. Studi ini lebih baik dibandingkan dengan sebelumnya, namun perlu dilakukan penelitian lebih lanjut untuk mengkonfirmasi beberapa hal. Misalnya saja kualitas makanan yang berbeda antar negara.

Pengantar Mingguan: 3 Februari 2022

Review Jurnal : Daging Olahan Berkaitan dengan Peningkatan Resiko Kematian dan Penyakit Kardiovaskular

Jurnal ‘Associations of unprocessed and processed meat intake with mortality and cardiovascular disease in 21 countries [Prospective Urban Rural Epidemiology (PURE) Study]: a prospective cohort study’ merupakan salah satu artikel riset yang populer mulai tahun 2021. Studi tersebut merupakan studi multinasional yang dilakukan di negara berpendapatan rendah, sedang dan tinggi. Hasil studi dipublish di American Journal of Clinical Nutrition.

Selengkapnya


KEJAR TARGET PENURUNAN STUNTING

Topik permasalahan stunting di Indonesia masih hangat untuk dicarikan solusi. Terlebih setelah diangkatnya topik stunting dalam kegiatan hari gizi nasional (HGN) tahun 2022 pada 25 Januari lalu. Sebanyak 1 dari 4 anak di Indonesia mengalami stunting berdasarkan survey Status Gizi Indonesia 2021, selanjutnya 1 dari 10 anak mengalami gizi kurang. Meskipun di sisi lain obesitas juga mulai menjadi isu yang besar di Indonesia.

Selengkapnya


Liputan : Percepatan Penurunan Stunting

Pada hari Rabu lalu (26 Januari 2022) telah terselenggara gelar wicara ahli (expert meeting) dengan topik ‘Percepatan Penurunan Stunting’. Topik ini selaras dengan topik hari gizi nasional yang diperingati pada tanggal 25 Januari lalu, yaitu ‘Cegah Stunting dan Obesitas’. Kegiatan dibuka oleh Dr. dr. Supriyantoro, Sp.P, MARS (Ketua Umum Indo HCF, KREKKI dan IKKESINDO) serta dimoderatori oleh Dr. Minarto, MPS (DPP Persagi) dan Sugeng Eko Irianto, MPS, PhD (KMK-IKKESINDO).

Selengkapnya


Semarak Hari Gizi Nasional 2022

Januari merupakan bulan yang spesial di bidang gizi di Indonesia. Hal ini dikarenakan setiap tanggal 25 Januari diperingati sebagai hari gizi nasional. Tahun ini merupakan hari gizi nasional yang ke-62. Slogan yang digunakan adalah ‘Gizi Seimbang, Keluarga Sehat, Negara Kuat’. Tema yang diambil pada hari gizi nasional tahun ini adalah ‘Aksi Bersama Cegah Stunting dan Obesitas’. Stunting dan obesitas merupakan permasalahan gizi yang masih menjadi PR besar bagi Indonesia.

Selengkapnya


MALNUTRISI DI RUMAH SAKIT

Malnutrisi merupakan kondisi medis yang disebabkan oleh kekurangan nutrisi karena berkurangnya asupan atau kebutuhan nutrisi yang berlebihan. Salah satu tantangan besar bagi pasien yang sedang menjalani rawat inap di rumah sakit adalah malnutrisi rumah sakit (MRS). MRS merupakan malnutrisi yang terjadi pada pasien selama masa perawatan di rumah sakit.

Selengkapnya


Skrining Gizi Lansia

Lanjut usia (lansia) merupakan kelompok yang rentan mengalami permasalahan kesehatan. Kondisi ini disebabkan oleh penurunan kemampuan fisik karena penuaan. Untuk menunjang kesehatan lansia, diperlukan upaya promotif, preventif, kuratif dan rehabilitatif serta pelayanan rujukan. Pelayanan kesehatan lansia meliputi kesehatan jasmani, rohani maupun sosial.

Selengkapnya


Liputan Webinar: Pengembangan Program dan Penyampaian Layanan Gizi Pra-Konsepsi

Pagi hari ini (28/12/21) telah terselenggara webinar dengan tema ‘Pengembangan Program dan Penyampaian Layanan Gizi Pra-Konsepsi‘. Webinar diselenggarakan oleh Departemen Biostatistik, Epidemiologi, dan Kesehatan Populasi FK-KMK UGM. Kegiatan ini dilaksanakan secara daring dengan mengundang empat pembicara dari beberapa bidang terkait sehingga dapat mengupas program layanan gizi pra-konsepsi dengan detail. Beberapa pembicara tersebut adalah Dr.rer.nat.dr. B. J. Istiti Kandarina (Dosen Departemen BEPH FKKMK UGM), dr. Esti Kurniasih (Kabid Kesehatan Masyarakat Dinas Kesehatan Kabupaten Sleman), H. Jaenudin, S.Ag, M.SI (Seksi Bimbingan Masyarakat Kementrian Agama Kabupaten Sleman), dan Vonny Persulessy, SKM, MPH (Puskesmas Twano Entrop, Dinas Kesehatan Kota Jayapura, DPC Persagi Kota Jayapura). Kegiatan dimoderatori oleh Digna Purwaningrum, S.Gz., MPH, PhD (Dosen FKKMK UGM).

Selengkapnya


Waspada Obesitas pada Anak

Selain angka obesitas pada dewasa yang terus mengalami peningkatan yang signifikan, obesitas pada anak juga mengalami peningkatan yang memprihatinkan. 41 juta anak dibawah 5 tahun mengalami kelebihan berat badan dan obesitas.

Selengkapnya


Ironi Obesitas di Indonesia

Semakin hari, kemudahan terhadap akses makanan di Indonesia mengalami peningkatan. Berbagai upaya dilakukan para penjual dengan penawaran menarik diiringi dengan berbagai kemudahan memperoleh makanan bercita rasa tinggi. Namun, hampir semua makanan yang tersedia tersebut adalah makanan tinggi kalori, tinggi lemak, dan tinggi gula.

Selengkapnya


Kontrol Berat Badan Ibu Hamil Turunkan Risiko Persalinan

Peningkatan berat badan pada ibu hamil menjadi perhatian yang sangat penting pada masa bayi dalam kandungan. Berat badan ibu merupakan salah satu indikator yang paling mudah untuk memantau kesehatan ibu hamil dan bayi. Peningkatan berat badan yang kurang maupun berlebih merupakan indikator yang perlu diwaspadai.

Selengkapnya


Kurva Kecepatan Pertumbuhan (Growth Velocity) sebagai Alternatif Monitoring Status Gizi Anak

Kegagalan dalam pertumbuhan anak pada masa 1000 hari pertama kehidupan berkaitan dengan outcome kesehatan yang buruk, perkembangan kognitif yang terhambat, dan keterlambatan berfikir. Anak dengan berat badan lahir rendah (BBLR) memiliki resiko gagal tumbuh yang lebih tinggi.

Selengkapnya

KEJAR TARGET PENURUNAN STUNTING

Topik permasalahan stunting di Indonesia masih hangat untuk dicarikan solusi. Terlebih setelah diangkatnya topik stunting dalam kegiatan hari gizi nasional (HGN) tahun 2022 pada 25 Januari lalu. Sebanyak 1 dari 4 anak di Indonesia mengalami stunting berdasarkan survey Status Gizi Indonesia 2021, selanjutnya 1 dari 10 anak mengalami gizi kurang. Meskipun di sisi lain obesitas juga mulai menjadi isu yang besar di Indonesia.

Dampak Covid